List Tanaman Estetik Yang Harus Ada Ditaman Kamu.

List Tanaman Estetik Yang Harus Ada Ditaman Kamu.

List Tanaman Estetik Yang Harus Ada Ditaman Kamu.
Pohon dan Tanaman Estetik

Pada artikel kali ini kami akan memberikan beberapa rekomendasi tanaman dan pohon estetik untuk menambah Kesan tropis pada rumah kamu. Saat ingin menentukan tanaman dan pohon apa yang akan ditanam disekitaran rumah kamu harus berdasarkan setidaknya atas dua hal yaitu mudah dalam perawatan dan low maintainance.

Pohon Ketapang Kencana.

  • Daunnya rimbun dan bentuknya juga sangat khas bertingkat seperti payung.
  • Sangat cocok untuk menciptakan nuansa tropis dan teduh dihalaman rumah kamu.

Pohon Tabebuya.

  • Secara bentuk pohon ini mirip sekali dengan pohon Sakura dengan warna pink dan kuning.
  • Sangat cocok ditanam dihalaman rumah kamu untuk memberikan Kesan yang kuat dan menjadi penarik perhatian.

Pohon Kamboja.

  • Tahan terhadap iklim tropis seperti Indonesia.
  • Bunganya yang tumbuh cantik cocok dengan berbagai macam konsep taman.
  • Agar terlihat lebih estetik pohon ini sangat cocok dikombinasikan dengan Tanduk Menjangan.

Pohon Palem Kipas.

  • Memberikan Kesan tropical yang kuat pada taman kamu.
  • Tahan terhadap cuaca panas dan iklim tropis.

 

Share :